Tips Membersihkan Scanner Barcode

Hai sobat Kassen, kali ini aku bakal share tips membersihkan Scanner Barcode, caranya simpel banget loh.

Bersihkan secara rutin permukaan kaca scanner

Bersihkan secara berkala bagian permukaan kaca scanner, kalian bisa gunakan kain yang memiliki bahan tekstur yang lembut atau microfiber agar kain tidak ada yang menempel di permukaan kaca scanner.

 

Bersihkan kotoran pada bagian dalam scanner

Bongkar dan buka bagian dalam scanner untuk membersihkan debu yang masuk ke dalam scanner. Jika kalian biarkan debu menumpuk akan terjadi error atau hambatan saat membaca barcode.
cara membersihkannya kalian bisa pakai kain halus atau microfiber dan ditambah sedikit alkohol.

 

Jaga agar terhindar dari benturan keras.

ada banyak jenis scanner barcode yang saat ini beredar di pasaran, namun hanya ada beberapa yang di desain tahan benturan, untuk cari tahu jenis-jenis scanner barcode kalian bisa cek DI SINI